Tutorial Cara Mengatasi Masalah Wi-Fi HP Android yang Sering Terputus
Tikusliar.com - Tutorial Cara Mengatasi Masalah Wi-Fi HP Android yang Sering Terputus - Saya yakin sobat akan dibuat jengkel saat akses koneksi internet HP Android sobat melalui Wi-Fi tiba-tiba putus nyambung, apalagi sobat sedang benar-benar membutuhkan koneksi internet untuk keperluan sobat, padahal indikator jaringan yang terlihat di HP Android sobat kelihatan stabil, tentu sobat akan bertanya-tanya apa sebenarnya yang terjadi.
Koneksi jaringan internet menggunakan Wi-Fi saat ini memang menjadi salah satu alternatif yang banyak dimanfaatkan oleh sebagian besar pengguna HP Android, tujuannya ialah untuk mendapatkan jaringan internet secara gratis, selain itu jaringan yang disebar melalui Wi-Fi biasanya memiliki bandwith yang cukup besar jika dibandingkan dengan data selular, sehingga akses internet pun semakin cepat.
Banyaknya penggunaan jaringan internet melalui Wi-Fi salah satu penyebabnya ialah sudah banyak tersedianya tempat-tempat yang menawarkan Wi-Fi gratis. Tapi sayang walaupun koneksi Wi-Fi cukup mudah, terkadang koneksi jaringan internet melalui Wi-Fi sering terjadi kendala.
Beberapa kendala yang sering terjadi diantaranya ialah sebagai berikut:
Ada banyak penyebab kenapa Wi-Fi bisa putus nyambung, bisa karena hardwarenya yang rusak atau bisa juga karena adanya pengaturan yang salah, atau bahkan karena jaringan wifinya memang kurang baik, namun untuk memastikan penyebabnya setidaknya harus dilakukan cek trouble shooting sehingga ditemukan apa yang menjadi penyebab sebenarnya.
Tujuannya untuk memastikan bahwa Wi-Fi akan selalu dalam keadaan On terus walaupun HP Android sobat dalam keadaan sleep / tertidur.
Langkah-langkahnya ialah sebagai berikut:
Dengan pengaturan di atas Wi-Fi sobat akan selalu dalam keadaan aktif walaupun HP Android sobat dalam keadaan tertidur.
Pengaturan di atas sangat cocok sekali untuk sobat yang sering mengalami kendala Wi-Fi tiba-tiba mati saat HP Android sobat tidak digunakan atau layar hp dalam keadaan sleep atau tertidur.
Untuk memastikannya sobat bisa melihat bar Wi-Fi, dan pastikan setidaknya terdapat minimal 3 bar. tapi sobat harus tau ada juga kasus walaupun bar penuh belum tentu kecepatan jaringannya juga baik, terkadang kecepatan jaringannya rendah, dan ini yang menyebabkan Wi-Fi sobat sering putus nyambung.
Oleh karena itu untuk memastikan bahwa jaringan Wi-Fi bagus selain melihat bar Wi-Fi, sobat juga bisa menampilkan nilai kecepatan transfer data yang diterima dari Wi-Fi.
Langkah-langkah untuk menampilkan kecepatan koneksi Wi-Fi ialah sebagai berikut:
Putus nyambungnya jaringan Wi-Fi pada umumnya disebabkan oleh jaringan yang sinyalnya lemah, jika bukan karen pengaturan yang kurang tepat bisa jadi penyebab lainnya ialah karena hardware Wi-Fi sobat bermasalah, namun sobat sebaiknya tidak langung menilai hardware bermasalah, sebaiknya sobat coba gunakan jaringan Wi-Fi berbeda, jika di jaringan Wi-Fi lainnya berjalan, itu artinya permasalahan terdapat pada jaringan Wi-Fi yang pada saat itu sobat gunakan.
Demikianlah artikel yang bisa saya bagikan kepada sobat tikusliar.com tentang bagaiaman cara Mengatasi Masalah Wifi di HP Android yang sering putus nyambung, semoga membantu.
Koneksi jaringan internet menggunakan Wi-Fi saat ini memang menjadi salah satu alternatif yang banyak dimanfaatkan oleh sebagian besar pengguna HP Android, tujuannya ialah untuk mendapatkan jaringan internet secara gratis, selain itu jaringan yang disebar melalui Wi-Fi biasanya memiliki bandwith yang cukup besar jika dibandingkan dengan data selular, sehingga akses internet pun semakin cepat.
Banyaknya penggunaan jaringan internet melalui Wi-Fi salah satu penyebabnya ialah sudah banyak tersedianya tempat-tempat yang menawarkan Wi-Fi gratis. Tapi sayang walaupun koneksi Wi-Fi cukup mudah, terkadang koneksi jaringan internet melalui Wi-Fi sering terjadi kendala.
Beberapa kendala yang sering terjadi diantaranya ialah sebagai berikut:
- Wifi kadang tidak mau aktif atau error saat dihubungkan
- Wifi tidak mau terhubung karena masalah autentikasi
- Koneksi Wi-Fi error (obtaining ip address)
Ada banyak penyebab kenapa Wi-Fi bisa putus nyambung, bisa karena hardwarenya yang rusak atau bisa juga karena adanya pengaturan yang salah, atau bahkan karena jaringan wifinya memang kurang baik, namun untuk memastikan penyebabnya setidaknya harus dilakukan cek trouble shooting sehingga ditemukan apa yang menjadi penyebab sebenarnya.
Cara Mengatasi Wi-fi di HP Android yang sering putus nyambung
Berikut yang dapat sobat lakukan untuk mengatasi permasalaha Wi-Fi android yang sering putus nyambung :1. Periksa Pengaturan Wi-Fi di HP Android sobat.
Langkah pertama yang harus sobat lakukan saat Wi-Fi di HP Android sobat sering putus nyambung ialah mengecek kembali pengaturan Wi-Fi HP Android sobat.Tujuannya untuk memastikan bahwa Wi-Fi akan selalu dalam keadaan On terus walaupun HP Android sobat dalam keadaan sleep / tertidur.
Langkah-langkahnya ialah sebagai berikut:
- Masuk ke Pengaturan / Settings
- Pilih Opsi Wi-fi,
- Kemudian Pilih setelan lanjutan > advanced option, di beberapa perangkat mungkin penyajiannya sedikit berbeda.
- Kemudian pada opsi Wi-fi aktif saat tidur, pastikan memilih opsi always / selalu,
Dengan pengaturan di atas Wi-Fi sobat akan selalu dalam keadaan aktif walaupun HP Android sobat dalam keadaan tertidur.
Pengaturan di atas sangat cocok sekali untuk sobat yang sering mengalami kendala Wi-Fi tiba-tiba mati saat HP Android sobat tidak digunakan atau layar hp dalam keadaan sleep atau tertidur.
2. Pastikan jaringan Wi-Fi yang diterima sinyalnya bagus.
Yang kedua yang harus sobat lakukan ialah memeriksa bahwa jaringan dari Wi-Fi yang dapat diterima oleh HP Android sobat dalam keadaan bagus.Untuk memastikannya sobat bisa melihat bar Wi-Fi, dan pastikan setidaknya terdapat minimal 3 bar. tapi sobat harus tau ada juga kasus walaupun bar penuh belum tentu kecepatan jaringannya juga baik, terkadang kecepatan jaringannya rendah, dan ini yang menyebabkan Wi-Fi sobat sering putus nyambung.
Oleh karena itu untuk memastikan bahwa jaringan Wi-Fi bagus selain melihat bar Wi-Fi, sobat juga bisa menampilkan nilai kecepatan transfer data yang diterima dari Wi-Fi.
Langkah-langkah untuk menampilkan kecepatan koneksi Wi-Fi ialah sebagai berikut:
- Masuk kemenu setelan / settings
- Dihalaman setelan pilih menu Notifikasi dan Bar status
- Selanjutnya di halaman notifikasi dan bar status, silahkan sobat aktifkan opsi Tampilkan keceptan koneksi / show connection speed.
3. Restart HP android sobat.
Jika Wi-Fi masih tetap putus nyambung sementara koneksi juga bagus, maka yang harus sobat lakukan selanjutnya ialah melakukan restart HP Android sobat, silahkan lakukan restart pada HP Android sobat lalu koneksikan ulang.4. Lakukan update sistem jika sudah tersedia
Jangan lupa untuk melakukan update sistem jika sudah tersedia, koneksi Wi-Fi jika sobat sering mengalami putus nyambung kemungkinan besar adanya bug pada HP Android sobat, maka untuk mengatasi bug salah satunya dengan melakukan update sistem.5. Pastikan sobat mematikan aplikasi lain yang sudah berjalan
Permasalahan jaringan Wi-Fi yang sering putus nyambung bisa juga disebabkan oleh aplikasi yang sedang sobat jalankan, bisa jadi jaringan Wi-Fi terganggu dengan aplikasi-aplikasi tertentu yang mungkin sedang sobat jalankan, oleh sebab itu tips untuk mengatasinya sobat bisa coba menonaktifkan aplikasi yang sedang berjalan, lalu amati jaringan Wi-Fi sobat.Putus nyambungnya jaringan Wi-Fi pada umumnya disebabkan oleh jaringan yang sinyalnya lemah, jika bukan karen pengaturan yang kurang tepat bisa jadi penyebab lainnya ialah karena hardware Wi-Fi sobat bermasalah, namun sobat sebaiknya tidak langung menilai hardware bermasalah, sebaiknya sobat coba gunakan jaringan Wi-Fi berbeda, jika di jaringan Wi-Fi lainnya berjalan, itu artinya permasalahan terdapat pada jaringan Wi-Fi yang pada saat itu sobat gunakan.
Demikianlah artikel yang bisa saya bagikan kepada sobat tikusliar.com tentang bagaiaman cara Mengatasi Masalah Wifi di HP Android yang sering putus nyambung, semoga membantu.
Posting Komentar untuk "Tutorial Cara Mengatasi Masalah Wi-Fi HP Android yang Sering Terputus"